Rabu, 20 Maret 2013

Self Defense

Ada beberapa pertanyaan :

1. Jasadiyah adalah salah satu elemen pembentuk manusia selain ruhiyah dan fikriyah. betul? | betuul
2. Dakwah itu butuh tenaga ekstra betuuull? | betuuuuul
3. Apakah baik jika tubuh sehat tapi mudah disakiti? | tidaaaaaaak
4. Apa yang bisa dilakukan jika melihat sahabat dizhalimi secara fisik, sedangkan kita tdk berdaya membendungnya? | ........
5. Tidak bisa dipungkiri bahwa statement "muslim itu lemah" sudah menyebar.betul? | betuuuuuuull

Hummm ada kasus gini,
Si A sedang berjalan pulang setelah kuliah, saat itu jam menunjukkan pukul 22.00. Di jalan,dia bertemu perampok, dan dipaksa menyerahkan barang berharganya. Karena A tidak berani melawan, A ngasih semua barang berharga miliknya.
Di dalam kasus ini, SIAPA YANG SALAH?
Mayoritas akan bilang bahwa si perampok yang salah. betul? | betuuuul ~
Padahal, kalo dipikir lagi, memang benar bahwa si perampok salah, tapiiiii dia tidak sepenuhnya bertanggung jawab atas kejadian ini. Yang lebih salah justru si A. Loh kok??? Ya iya lahh, DIA TIDAK BISA MELINDUNGI APA YANG BERHARGA UNTUK DIRINYA. APA YANG DIREBUT DARI SESEORANG, ITU BERARTI DIA MEMANG SELEMAH ITU. Jadi, jangan menyesal kalo ada kejadian kaya gitu..

"AKU HARUS MENJADI KUAT UNTUK MELINDUNGI SESUATU YANG PENTING BAGIKU"
apakah kata2 itu kurang memotivasi? apa yang harus dilindungi? Kepercayaan, agama, keluarga, isteri, anak, orangtua, sahabat, daaaan lain lainnn.

Oke, sekarang, gimana caranya?? Pilihan utama adalah SELF DEFENSE.

SELF DEFENSE ADALAH SALAH SATU CARA MENGHARGAI TUBUH KITA
postur tubuh ga penting, coz..bigger man is stronger, little man is more agile.

Di dalam tubuh yang sehat, terdapat jiwa yang kuat :)

0 comments:

Posting Komentar